Pages

Selasa, 03 Juli 2012

cara melihat direktory atau format drive dari cmd

ok langsung saja.

yang pertama lihat nama drive yg akan kita format atau hanya sekedar melihat direktory yg dihidden virus

buka cmd: start > run > ketik cmd > Enter

tulis nama drive, contoh E: > Enter
*untuk format ketik, format E:
*untuk melihat direktori, ketik "dir" tanpa tanda petik. untuk melihat lebih detail ketik dir/a
*untuk open folder ketik "dir open (nama folder)" bisa juga menggunakan bantuan tombol TAB pada keyboard

selesai..., selamat mencoba!! :D
hanya berbagi pengalaman saja dengan agan² :D

Tidak ada komentar:

Posting Komentar